Renungan KEJERNIHAN
KEJERNIHAN | Kita cenderung untuk tidak melihat hal-hal seperti apa adanya, tetapi seturut kehendak kita. Menjadi hening di dalam diri adalah langkah pertama untuk melihat situasi dan orang-orang secara jernih. Seperti halnya sulit untuk melihat rakit di laut yang bergelora, tapi mudah jika airnya tenang, dengan cara yang sama, jika pikiranku tenang aku dapat melihat…
